Sinopsis Wan Jie Xian Zong Episode 1 – 128 Terakhir

Wan Jie Xian Zong
foto: Youku

Wan Jie Xian Zong adalah drama China baru bergenre Adventure dan Fantasy yang ditayangkan pada 26 Juni 2020 melalui channel tv Youku. Drama ini dapat disaksikan setiap hari Jumat sampai Minggu dan memiliki durasi tayang sebanyak 128 episode.

Drama ini diadaptasi berdasarkan manhua dengan judul sama oleh Fa Biao De Wo Niu. Live action Wan Jie Xian Zong disutradarai oleh Sun Run dan syutingnya berlokasi di Hengdian World Studios. Meskipun berdurasi banyak, setiap episodenya hanya berdurasi 10 menit.

Drama Mandarin ini dibintangi oleh aktor dan aktris pemula asal China. Mereka adalah Luo Mai Yi, Chen Yi Ying, Fu Jing Ying dan Wang Kai Lin.

Daftar Isi

Detail Wan Jie Xian Zong

  • Judul: Wan Jie Xian Zong / 万界仙踪 / The Wizard of Ten Thousand Worlds
  • Genre: Adventure, Romance, Fantasy
  • Negara: China
  • Sutradara: Sun Run
  • Produser: Wu Jun
  • Penulis Skenario: Fa Biao De Wo Niu, An Moshi, Zhang Xiaokun
  • Produksi: Ruo Hong Culture
  • Channel TV: Youku
  • Jumlah Episode: 128 Episode
  • Masa Tayang: 26 Juni 2020 – 19 Juli 2020
  • Jadwal Tayang: Jumat – Minggu
Sinopsis Wan Jie Xian Zong Episode 1 - 128 Terakhir
foto: Youku

Sinopsis Drama Wan Jie Xian Zong

Plot cerita berlatar pada tahun-tahun awal Dinasti Liang. Seorang pemuda menempuh jalan untuk memulihkan kerajaan dan harus menghadapi banyak situasi yang menarik dalam perjalanannya.

Setelah pimpinan mencapai keabadian naik ke surga, kekuatan untuk memerintah Tianyuan Shenzong sekarang ini diambil alih oleh Ye Xingyun (diperankan oleh Luo Maiyi). Dia satu-satunya pangeran yang tersisa dari Kerajaan Daluo.

Ye Xingyun berani menentang atas otoritas dinasti baru di bawah kendali pemerintahan Qi Wang. Untuk menghindari pertarungan langsung, Dia menyelinap hingga berpura-pura menjadi putra tidak sah dari Qi Wang dan menunggu waktu yang tepat untuk membalas dendam.

Namun dalam prosesnya, Dia justru bertemu dengan Ye Yan Ran (diperankan oleh Chen Yi Ying) dengan Ye Xue Yun (Fu Jingying). Mereka berdua adalah murid unik mengemaskan dari sesepuh agung dan wanita jenius, berbakat yang menderita racun aneh.

SINOPSIS DRAMA CHINA WAN JIE XIAN ZONG EPISODE 1 – 128 TERAKHIR LENGKAP

  • Sinopsis Episode 1: Recap
  • Sinopsis Episode 2: Recap
  • Sinopsis Episode 3: Recap
  • Sinopsis Episode 4: Recap
  • Sinopsis Episode 5: Recap
  • Sinopsis Episode 6: Recap
  • Sinopsis Episode 7: Recap
  • Sinopsis Episode 8: Recap
  • Sinopsis Episode 9: Recap
  • Sinopsis Episode 10: Recap

Pemain

PEMERAN UTAMA

  • Luo Mai Yi sebagai Ye Xing Yun
  • Chen Yi Ying sebagai Ye Yan Ran
  • Fu Jing Ying sebagai Ye Xue Yun
  • Wang Kai Lin sebagai Yu Yin

PEMERAN PENDUKUNG

  • Jin Yan Chen sebagai Ying Sha
  • Yang Hao Qi sebagai Ye Xing Zhou
  • Liu Jia Le sebagai Yan Xiao
  • Wu Zai Dong sebagai Ye Cheng Yu
  • Feng Li Ping sebagai Ye Zi Yang
  • Wu Li Hua sebagai Jiang An
  • Qi Er Luo

Apakah Kalian tertarik untuk nonton chinese drama Wan Jie Xian Zong? Coba tulis komentar dan reviewmu tentang drama mandarin ini di bawah ya..

Baca juga:

  1. Sinopsis Plastic Brothers
  2. Sinopsis The Night of the Comet 2
0 Shares:
10 comments
  1. Jawab bang, dimana ini nontonnya? Gak ada sub juga gpp, soalnya saya baru nonton wan jie xian zong live action baru sampai episode 40, kelanjutannya gak ada, apakah ini abang membahas donghuanya? Karena kalo donghuanya sudah sampai season 5

    1. kalau cuma tanya link ada kak.. yang gak ada subtitlenya…
      coba cari di youtube channel ini kak “BLUE SKY 蓝天尔”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like