Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7

Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7
viu.com

Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7 (RECAP), Hari Ini Kamis 3 Oktober 2019 di Trans TV. San Ha dan bayinya nampak kritis. Dokter mengabari ke Bu Baek kalau Bu Oh San Ha mengalami Shock karena kehilangan banyak darah. Dokter yang mengoperasi Soo Ho mengatakan ke Jang Esther kalau kemungkinan Dia siuman tidak ada. Esther ingin memanfaatkan Soo Ho menjadi Park Do Gyung.

San Ha bermimpi buruk tentang bayinya, Dia terbangun dan pergi ke ruang bayi. Ibunya datang menghampirinya dan mengatakan kalau Geon sudah tiada, meninggal satu minggu setelah San Ha koma. San Ha lalu menangis histeris. Di sisi lain Bu Cho Ae Ra nampak sangat sensitif saat berada di meja makan.

Dia sudah tak mendengar kabar Do Kyung lebih dari 8 bulan. Kemudian Pimpinan Park berkata kalau Dia tak peduli dengannya, menurutnya Do Kyung telah jatuh cinta dengan seorang gadis dan pergi dengannya meninggalkan keluarga. Balik lagi ke San Ha, Bu Baek membawanya ke tempat Abu Goen di taburkan.

Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7
viu.com

Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7 Part 1

San Ha ingin ikut pergi ke sana dan menceburkan diri ke sungai, Ibu dan adiknya menghentikan Dia. Kemudian Bu Cho Ae Ra bilang ke suaminya bahwa ada sesuatu yang ingin Ia akui, Dia berlutut di hadapan kakek Park dan ingin mengakui segalanya kalau malam saat Do Kyung menghilang Dia mengalami kecelakaan.

Baca juga: Sinopsis Left-Handed Wife Episode 6

Saat Ia ingin mengaku kalau Dia yang membuat semua itu terjadi, Jang Esther meneleponnya, Dia berlari ke kamar dan mengangkatnya. Dia menunjukkan video sedang merajut pakaian bayi dan di sampingnya ada Park Do Gyun yang sebenarnya itu Soo Ho. Bu Choi Ae Ra pergi.

Sinopsis Left-Handed Wife Episode 7
viu.com

San Ha berada di perpustakaan dan membayangkan masa-masa bersama dengan Suho. Dia lalu menangis sendirian. Bu Cho datang ke tempat Jang Esther dan melihat putranya. Kemudian Jang Esther mulai berbohong tentang kejadian malam itu, bahwa Do Kyung menemuinya dan ingin bayi itu hingga ingin mulai keluarga bersama.

Di sisi lain San Ha masih punya keyakinan kalau Soo Ho masih hidup. Esther Jang dibawa oleh Bu Cho Ae Ra ke rumah keluarga Park. Dia mulai tinggal sebagai keluarga di sana.

Bersambung ke Part 2 ya..

Nonton Online Left-Handed Wife Episode 7

Live Streaming Left-Handed Wife Episode 7 Trans TV

All images credit and content copyright : KBS2, VIU

2 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like