SINOPSIS Farming Academy Episode 1 – 4 Terakhir (Lee Tae Hwan 5urprise & Yoon Bo Mi Apink)

Sinopsis Farming Academy
Sinopsis Farming Academy

SINOPSIS Drama Korea Farming Academy – Farming Academy merupakan drama Korea terbaru SBS yang akan tayang pada paruh pertama tahun 2019. Serial K-Drama ini bercerita tentang mahasiswa pertanian, bagaimana minat seorang siswa kepada pertanian, hingga terhubung dengan persahabatan dan cinta.

Pada pertengahan bulan Oktober 2018, aktris cantik dan terkenal Yoon Bo Mi mendapatkan tawaran peran untuk karakter wanita utama di drakor ini. Dia masih mempertimbangkannya. Yoon Bo Mi juga dikenal seorang seorang penyanyi dan penulis lagu dari K-pop “Apink“.

Sinopsis Farming Academy
Sinopsis Farming Academy

Di tahun 2017 yang lalu, Yoon Bo Mi tampil sebagai pemeran pendukung di serial drama populer Because This is My First Life yang dibintangi oleh Jung So Min dan Lee Min Ki. Untuk utama wanita lainnya juga ada aktris cantik Lee Min-Ji dari serial drama 100 Days My Prince (2018) dan I’m Not a Robot (2017).

Sedangkan untuk peran pria utama dimainkan oleh aktor ganteng Lee Tae-Hwan, yang merupakan anggota K-pop 5urprise, Dia tampil di acara televisi populer What’s Wrong With Secretary Kim (2018). Serial ini dikabarkan akan memiliki 4 episode penayangan. Baiklah, langsung saja Kamu simak Sinopsis Farming Academy selengkapnya.

SINOPSIS Farming Academy :

Serial drama menggambarkan mimpi dan persahabatan anak-anak muda yang bermimpi menjadi petani. Ha Joo-Seok yang diperankan oleh Lee Tae-Hwan ada di kelas 1 di akademi pertanian. Dia menggunakan bahasa kasar, tapi dia memperhatikan orang lain. Shin Yoo-Jin diperankan oleh Min-Ji ada di kelas 1 di akademi pertanian yang sama. Dia pintar dan pandai dalam analisis data. Sejak dia kecil, dia bermimpi menjadi petani.

==================================
Detail Tentang Drama Korea Farming Academy :
==================================
Judul : Farming Academy
Judul Lainnya : 농부사관학교
Genre : Drama, Romance
Episodes : 4 (empat)
Sutradara : Kim Da-Young
Penulis Naskah : Lee Yoon-Bo, Kim Da-Young
Stasiun Channel : SBS
Di tayangkan pada : Paruh Pertama, 2019

==============================
Detail Daftar Pemain Farming Academy :
==============================
Lee Tae-Hwan berperan sbg Ha Joo-Seok
Lee Min-Ji berperan sbg Shin Yoo-Jin
Yoon Bo-Mi

Link SINOPSIS Farming Academy Episode 1 – 4 Terakhir (Yoon Bo Mi Apink) :
Sinopsis Farming Academy Episode 1 : Sinopsis
Sinopsis Farming Academy Episode 2 : Sinopsis
Sinopsis Farming Academy Episode 3 : Sinopsis
Sinopsis Farming Academy Episode 4 : Sinopsis

*Saat ini link belum ada, silahkan di tunggu*

Baca juga,
Sinopsis Confession
Sinopsis Feel Good To Die

0 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like