Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu (Drama Jepang 2021)

Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu (Drama Jepang 2021)
foto: KTV

Tentang Sinopsis – Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu adalah drama Jepang baru bergenre Suspense dan tayang mulai 2 April 2021. JDrama ini dapat disaksikan di KTV setiap hari Kamis tengah hari Pukul 24.25 malam waktu setempat.

Drama Jepang Live Action Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu ini dibintangi oleh Kubo Shiori dari grup idol musik Nogizaka46 generasi ke-3. Ini akan menjadi debut pertama dirinya memainkan peran utama lho gaes.

Selain dirinya ada Kurokawa Tomoka, Kita Kana, Morinaga Yuki, dan lainnya. Selain KTV, serial ini tayang juga di Channel BS Fuji.

Detail Tentang Drama

  • Judul: Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu / Kuroshinri Forbidden Psychology She Teaches
  • Judul Jepang: クロシンリ 彼女が教える禁断の心理術
  • Genre: Drama, Ketegangan
  • Negara: Jepang
  • Sutradara: Yasuhiko Kimura, Yuki Ishida, Hiroji Takayama, Yuri Takano
  • Produser: Tadashi Kondo
  • Penulis Skenario: Takeshi Fukino
  • Produksi: Kansai Television, BS Fuji
  • Channel TV: KTV, BS Fuji
  • Jumlah Episode: 8 Episode
  • Durasi: 30 menit / EP
  • Masa Tayang: 22 April 2021 – 10 Juni 2021
  • Jadwal Tayang: Setiap hari Kamis, Pukul 24:25 (UTC+9)
Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu (Drama Jepang 2021)
foto: KTV

Daftar Isi

Sinopsis Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu :

Kuronosaki (Kubo Shiori) adalah seorang wanita misterius yang dapat mengontrol dan bermain dengan pikiran Psikologi orang lain sesuka hatinya.

Kazuya Murakami (Shunsuke Tanaka) bekerja di departemen penjualan. Dia selalu mendapat gangguan tekanan kekuasaan dari direkturnya yang bernama Akifumi Yamaguchi (Taichiro Sato).

Kesabaran Kazuya Murakami telah memuncak dan Dia benar-benar marah. Suatu malam, Dia pergi di sebuah kafe dan bertemu perempuan misterius yang tak lain adalah Kuronosaki. Setelah mereka berdua mengobrol dan ini akan mengubah kehidupan Kazuya kedepannya..

Daftar Pemain Kuroshinri Kanojo ga Oshieru Kindan no Shinrijutsu :

PEMERAN UTAMA

  • Kubo Shiori sebagai Kuronosaki

BAB 1

  • Tanaka Shunsuke sebagai Kazuya Murakami
  • Taichiro Sato senagai Akifumi Yamaguchi
  • Kokoro Asami sebagai Kyoko Sakazaki
  • Akira Iwabe sebagai Bartender
  • Daisuke Sugimori
  • Shodai Yamane

BAB 2

  • Akita Shiori sebagai Anzu
  • Tanaka Toru sebagai Hideaki Matsunuma
  • Hyodo Daiki sebagai Guru SMA Anzu
  • Arisa Notomi sebagai Emi Kawahara
  • Sumire Yokono
  • Runa Osaka☆Syunkasyuto
  • Yumeka Ando
  • Shota Sakai
  • Takeshi Takamoto

BAB 3

  • Kurokawa Tomoka sebagai Minako
  • Kita Kana sebagai Eri
  • Masahiro Kobori
  • Satoshi Nishimura
  • Aya Nishiwaki
  • Karisa Hoshi
  • Yuka Hyodo
  • Yasuko Sasaki

BAB 4

  • Morinaga Yuki sebagai Masato
  • Miwako Shishido
  • Hitomi Uneda
  • Yuhi Tachibana
  • Asako Kuno
  • Saku Imai
  • Yuko Akasaka
  • Yui Fujino

LINK SINOPSIS DRAMA JEPANG KUROSHINRI KANOJO GA OSHIERU KINDAN NO SHINRIJUTSU 2021 EPISODE 1 – 8 TERAKHIR LENGKAP

  • Sinopsis Episode 1: Recap
  • Sinopsis Episode 2: Recap
  • Sinopsis Episode 3: Recap
  • Sinopsis Episode 4: Recap
  • Sinopsis Episode 5: Recap
  • Sinopsis Episode 6: Recap
  • Sinopsis Episode 7: Recap
  • Sinopsis Episode 8: Recap
8 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like