18 Again Ep 10 Part 4

18 Again Ep 10 Part 4
foto: JTBC

Tentangsinopsis.com – Sinopsis 18 Again Episode 10 Part 4, Yuk langsung disimak saja daftar lengkapnya di tulisan yang ini. Set bagian ketiga Episode sebelumnya baca di sini.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Deok Jin balik ke kantornya dengan wajah lesu sambil membawa kembali bunganya yang ditolak Bu Ok.

Karena kantornya satu gedung dengan Ae Rin, mereka bertemu di lobi.

Deok Jin menghalangi Ae Rin yang mau pergi.

Deok Jin : Ae Rin-ah. Choo Ae Rin.

Ae Rin kesal, wae? Wae? Wae?

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Deok Jin memberikan bunganya pada Ae Rin.

Ae Rin senyum-senyum dan tanya kenapa Deok Jin ngasih dia bunga.

Deok Jin : Aku tidak membutuhkannya lagi. Aku ditolak.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Mendengar jawaban Deok Jin, Ae Rin kesal.

Ae Rin : Apa kau memanfaatkanku sebagai tempat sampah?

Deok Jin : Ya!

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Gak terima dijadiin tempat sampah, Ae Rin mencampakkan bunga dari Deok Jin.

Ae Rin : Ini sebabnya kau tidak bisa mendapatkan pasangan!

Ae Rin pergi.

Dua staf Deok Jin melihatnya. Mereka pikir, Deok Jin ditolak Ae Rin.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Diluar, mereka lagi-lagi mendengar kata-kata Ae Rin di telpon.

Ae Rin : Ji Eun-ah, aku ada kencan buta malam ini.

Ji Eun menanyakan mantan kekasih Ae Rin.

Ae Rin : Mantan kekasih? Kenapa aku mengencani pria bodoh itu! Dia terlalu obsesif!

Ae Rin pergi.

Dua staf Deok Jin merasa kasihan pada Deok Jin. Mereka masih ingat saat Ae Rin bilang, Deok Jin pria yang mempesona.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Besoknya, Da Jung yang hendak menyebrang sambil membaca kertasnya melihat pria tua di jalur penyebrangan sedang memungut buah-buahannya yang berserakan. Da Jung bergegas membantu pria tua itu. Dia juga membantu pria itu menyebrang.

Pria tua itu mau membalas budi atas kebaikan Da Jung. Tapi Da Jung bilang dia tak keberatan sama sekali membantu pria itu.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Da Jung kemudian pergi.

Pria itu tersenyum menatap Da Jung.

Pria tua yang ditolong Da Jung adalah pria yang memberi Dae Young teh sebelum Dae Young menjadi muda.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Festival Seni Serim dimulai.

Woo Young teringat masa lalunya.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Ji Ho dan Ja Sung tak sengaja berdiri bersebelahan. Baik Ji Ho mau pun Ja Sung, sama-sama tak sadar mereka berdiri sebelahan dan terus menikmati festival. Saat mereka sadar mereka berdiri sebelahan, Ji Ho pergi.

18 Again Ep 10 Part 4

Ji Ho dan Ja Sung dipertemukan lagi. Ji Ho ke kedai teh. Ja Sung juga kesana. Ji Ho dan Ja Sung berebut, minta dibikinin teh dulu.

Ja Sung duluan, silahkan.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Ja Sung dan Ji Ho tak sengaja bertemu lagi. *Ciee, jodoh.

Ja Sung yang tak mau bertemu Ji Ho lagi tanya Ji Ho mau kemana.

Ji Ho tanya, kenapa Ja Sung mau tahu.

Ja Sung bilang, agar dia bisa menghindar.

Ji Ho bilang dia mau ke arah di belakang Ja Sung.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Tapi saat hendak pergi, mereka mendengar nama Si A. Si A disuruh keluar oleh teman-temannya.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Si A keluar dari dalam sebuah bilik.

Ji Ho dan Ja Sung terpesona melihat Si A yang sangat cantik dalam balutan gaun retro.

Teman-teman Si A juga mengenakan gaun yang sama.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Kamera beralih ke Woo Young yang juga tengah memandangi Si A.

Woo Young : Dia tumbuh begitu cepat. Dia mirip ibunya saat masih muda.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Si A dan teman-temannya berfoto. Tapi Si A kesulitan mengambil angle yang pas.

Woo Young berseru, berdiri di sana. Aku akan memotretnya untukmu.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Woo Young mengeluarkan ponselnya dan mulai mengarahkan kameranya pada Si A dan teman-temannya.

Si A menyuruh Woo Young memotret yang banyak dan cantik.

Woo Young : Astaga. Kalian sudah cantik.

Bo Bae senyum-senyum dibilang cantik.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Ji Ho dan Ja Sung sama-sama mengumpat Woo Young.

“Brengsek!”

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Malamnya, Woo Young duduk sendirian di taman dan senyum-senyum melihat foto-foto Si A dan Si Woo di ponselnya.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Woo Young lalu teringat saat dia dan Da Jung melihat kembang api.

Da Jung : Akan menyenangkan jika anak-anakku datang untuk melihat ini denganku.

Woo Young : Kau pasti penasaran dengan kehidupan sekolah mereka.

Da Jung : Ya.

Woo Young : Aku akan mengabarimu sekarang.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Karena itulah, Woo Young mengirimkan foto-foto Si A dan Si Woo ke Da Jung.

Da Jung sendiri masih di kantornya. Dia tersenyum menatap foto-foto Si A dan Si Woo yang dikirim Woo Young.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Woo Young masih di taman. Balasan Da Jung masuk ke ponselnya. Da Jung mengucapkan terima kasih padanya. Woo Young tersenyum.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Ji Hoon mau membacakan dongeng untuk Seo Yeon. Seo Yeon awalnya menolak. Ji Hoon pun janji akan membuatnya lebih menarik kali ini.

Ji Hoon naik ke tempat tidur dan mulai membaca dongeng untuk Seo Yeon.

Seo Yeon tertawa mendengar Ji Hoon mendongeng.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Da Jung masih di kantornya, menerima pesan dari Ji Hoon. Ji Hoon bilang dia baru saja mendongeng untuk Seo Yeon.

Ji Hoon : Aku membacanya sama sepertimu dan Seo Yeon menyukainya. Sudah lama aku tidak melihatnya tersenyum selebar itu. Ini semua berkatmu.

Da Jung : Tidak. Itu semua usaha yang kau lakukan untuknya.

Ji Hoon lalu tanya, apa Da Jung sudah pulang.

Da Jung bilang dia harus bekerja lembur hari itu.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Do Won Kyung kembali tampil di panggung Serim.

Do Won Kyung bilang, dia agak gugup karena sudah lama tidak datang.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Hanya Woo Young yang mengenal Won Kyung.

Saat Won Kyung bernyanyi, Woo Young teringat Da Jung.

Teringat Da Jung, Woo Young pun sedih.

Woo Young yang sedih, akhirnya beranjak pergi.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Woo Young pulang ke rumah Deok Jin.

Tapi baru duduk di kasur, pesan Da Jung masuk ke nomor Dae Young.

Da Jung : Kupikir kau ingin bertemu anak-anak. Kuharap kau baik-baik saja.

Da Jung mengirimkan foto-foto Si A dan Si Woo di pensi yang ia dapat dari Woo Young.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Setelah melihat foto itu yang dikirim oleh Da Jung, Woo Young langsung pergi.

Woo Young berubah menjadi Dae Young.

Dae Young membalas Da Jung. Dia tanya, Da ung dimana.

Da Jung bilang di stasiun TV.

Dae Young tanya, jika dia datang bisakah mereka bertemu.

Da Jung : Iya.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto TBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Dae Young terus berlari dan berlari sambil teringat kenangannya bersama Da Jung.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Sementara itu, Da Jung baru saja keluar dari kantornya.

Dae Young turun dari taksi dan melihat Da Jung menunggunya di depan JBC.

Da Jung tak melihat Woo Young. Dia mulai berjalan dan berhenti tepat di depan tv raksasa yang menampilkan wawancara Ji Hoon tadi.

Ji Hoon menjawab pertanyaan Yu Mi soal tipe idealnya.

Ji Hoon bilang, dia ingin seseorang dengan senyuman cantik.

Ji Hoon : Aku ingin wanita berani dan ceria, hingga hanya melihatnya membangkitkan suasana hatiku. Kadang dia bisa ceroboh, tapi dia hebat di tempat kerja. Aku ingin dia bisa mengejutkanku. Dan aku ingin wanita berhati baik dan dewasa.

Dae Young terdiam mendengar jawaban Ji Hoon. Dia tahu siapa yang dimaksud Ji Hoon.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Da Jung bilang tak ada wanita sesempurna seperti yang diinginkan Ji Hoon.

Ji Hoon tiba-tiba datang.

Ji Hoon bilang, wanita itu ada disini.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Dae Young melihat tawa Da Jung untuk Ji Hoon.

Melihat Da Jung yang tertawa-tawa dengan Ji Hoon, membuat Dae Young kecewa.

Epilog :

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

So Min memanggil Si Woo yang hendak meninggalkan sekolah.

So Min mendekati Si Woo, lalu memberikan ucapan selamat atas kemenangan tim basket kemarin. So Min juga memberikan sebotol air untuk Si Woo.

Setelah memberikan sebotol air untuk Si Woo dengan malu2, So Min langsung pergi.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Si Woo kemudian menghampiri Woo Young yang berdiri di depan pintu masuk ke gedung sekolah.

Si Woo : Woo Young-ah, kau pernah mengencani seorang gadis?

Woo Young : Ya.

Si Woo : Seperti apa dia?

Woo Young : Tunggu. Jangan bilang kau mengencani seorang gadis.

Si Woo : Tidak. Aku hanya penasaran. Seperti apa dia?

Woo Young : Biar kuberi tahu tentang dia.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Woo Young menjawab pertanyaan Si Woo sambil membayangkan Da Jung.

Woo Young : Senyumannya indah. Dia berani dan ceria, hanya melihatnya saja sudah memberiku kekuatan. Keren melihatnya berusaha keras mewujudkan impiannya dan dia membuatku menjadi pria yang lebih baik.

Si Woo tak percaya ada gadis seperti itu.

Woo Young : Ada. Wanita seperti dia.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Sekarang kita kembali ke adegan di depan JBC, dimana Dae Young melihat wawancara Ji Hoon di tv raksasa.

Ji Hoon bilang ingin wanita dengan senyuman yang cantik, wanita yang berani dan ceria, hingga hanya melihatnya bisa membangkitkan suasana hatinya.

Ji Hoon : Kadang dia bisa ceroboh, tapi dia hebat di tempat kerja. Aku ingin dia bisa mengejutkanku dan aku ingin wanita berhati baik dan dewasa.

18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC
18 Again Ep 10 Part 4
Foto JTBC

Dae Young lalu melihat Da Jung dan Ji Hoon saling tertawa.

Dae Young yang kecewa, akhirnya berbalik dan beranjak pergi. Saat berbalik, sosok Dae Young kembali menjadi Woo Young.

Bersambung…….

11 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like